Keseruan terjadi pada ajang pesta besar siaga yang dilaksanakan di halam sekolah dan di sekitar lingkungan pesantren.
12 kelas yang terlibat dalam kegiatan ini dengan total 337 siswa. Setiap kelas dibagi menjadi empat barung, sehingga total ada 48 barung.
Pesta Besar Siaga (PBS) yang dilaksanakan hari ini merupakan kegiatan yang kedua kalinya dilaksanakan dan sudah menjDi kegiatan rutin tahunan.
Semoga dengan diadakannya kegiatan ini dapat merangsang siswa untuk lebih aktif mengikuti kegiatan pramuka.