Senin, 20 Maret 2017 Santri Akhir kelas 6 TMI melaksanakan Ujian Hari Pertama USBN dan UAMBN Tingkat Madrasah Aliyah yang di laksanakan di Pondok Pesantren An-Nahl Darunnajah 5.
Ujian USBN dan UAMBN ini merupakan rangkain dari kegiatan-kegiatan santri niha’i yang harus di laksanakan sebelum mereka lulus.
Ujian ini dilaksanakan selama 5 hari, dari tanggal 20-24 Maret 2017.
Maan Najah