Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Menjelajahi Turki Lewat Darunnajah Awards!

 

Pada tanggal 20 Januari 2022 para santri Darunnajah melaksanakan acara tahunan yaitu Darunnajah Awards. Apa itu Darunnajah Awards? Darunnajah Awards adalah ajang pemberian penghargaan kepada santri Darunnajah yang berprestasi dibidang keahliannya masing-masing, seperti pada bidang:

  • pers jurnalistik
  • bidang olahraga
  • bidang kesenian
  • bidang keputrian
  • bidang keamanan
  • bidang pengajaran
  • bidang kebersihan
  • bagian dapur
  • bagian tabungan santri
  •  bagian bahasa
  • bagian tapak suci
  • bagian koordinator
  • bagian Darunnajah Marching Band
  • bagian perpustakaan
  • bagian kursus mengetik
  • manager osdn

Dan masih banyak lagi lainnya. Pada acara ini dipanitiai oleh santriwati kelas akhir TMI Darunnajah. Acara Darunnajah awards merupakan acara terakhir kelas 6 TMI Darunnajah sebelum pergantian pengurus OSDN. Tentu dipersiapkan dengan sebaik mungkin, dan banyak penampilan-penampilan memukau yang tentu sangat menarik, bagaimana menurut kalian? tidak sabar bukan.

Darunnajah awards tahun ini mengusut tema cappadocia turki, Kapadokia (bahasa turki: Kapadokya, dari bahasa yunani: Καππαδοκία / Kappadokía,bahasa persia: کاپادوکیه Kāpādōkiyeh) adalah daerah bersejarah diAnatolia Tengah, terutama di Provinsi Nevsehir di negara Turki  modern. dengan tema cappadocia ini, acara darunnajah awards kali ini bisa membawa kita merasakan sedang menjelajahi turki dengan penampilan tarian dan drama khas turki.

Dalam acara ini terdapat banyak sekali penampilan yang akan ditampilkan oleh  para santri Darunnajah seperti dance

  • drama
  • vocal
  • bomcal
  • modeling

Dan masih banyak lagi. Pada acara ini  dibacakan beberapa nominasi santri berprestasi pada bidang keahliannya masing-masing dan acara ini  merupakan cara terakhir kelas 6 TMI Darunnajah

Dan berikut nama-nama santriwati yang mendapatkan penghargaan:

  1. Rajin berbahasa: Nida husnullabibah (3J)
  2. Jami’ah terbaik: Jamiatul tahfi’dzul qur’an
  3. Terajin membaca buku: Estyningtyas Kurnia(2)
  4. Penggalang terbaik: Ummayah Khalali(3J)
  5. Persjournalis teraktif: Aisyah Azzahra(3N)
  6. The best teacher: Ustdzh.Nadia tsalisa
  7. The best employed:Mba Uus
  8.  The best Survival Generation:Nasywa Nazifa(6)
  9. Penegak terbaik:Naura Sakinah(5)
  10. Anggota terbaik tapak suci: Dwi marianti(4)
  11. Terajin ke masjid: Khadijah Hasya(2)
  12. Anggota DMB terbaik: Chelsea Aisyah(4)
  13. Terajin olahraga: Putri Adinda (1)
  14. Terajin menabung: Selma(5)
  15. Terdisiplin: Novita(5)

Sampai jumppa di dna selanjutnya!

Pendaftaran Santri Baru