Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

11 alumni Darunnajah Jakarta melanjutkan studi ke Universitas Al Azhar Mesir

Alumni yang akan melanjutkan studi ke mesir
Alumni yang akan melanjutkan studi ke mesir
Alumni yang akan melanjutkan studi ke mesir
Alumni yang akan melanjutkan studi ke mesir
sambutan yang disampaikan oleh perwakilan Alumni yang akan ke Mesir yang diwakili oleh Resha Husain Luthfi
sambutan yang disampaikan oleh perwakilan Alumni yang akan ke Mesir yang diwakili oleh Resha Husain Luthfi
Alumni yang akan melanjutkan studi ke mesir
Alumni yang akan melanjutkan studi ke mesir

(Jakarta, 8 Agustus 2016) Alumni  Pondok Pesantren Darunnajah Jakarta mohon izin dan pamit untuk melanjutkan studi ke Universitas Al-Azhar Mesir kepada guru-guru pada hari Kamis tanggal 8 Agustus 2016 yang dilaksanakan di Aula Empat Windu ,tahun ini Darunnajah memberangkatkan 11 alumninya ke Mesir yang terdiri dari Alumni tahun 2015 yaitu Resha Husain Luthfi, Laily Okti Anggraini, Fadlya.N.Alweni, Arini Alfa Mawaddah, Yona Adzlina, Hilda Humaira, Dila Afla dan Alumni tahun 2016 yaitu Muchammad Za’im Islach, Muhammad Reza, Abdurrohim,  Rabicha Hilma Jabar Sasmita, Fany putri,Insya allah mereka akan berangkat ke Mesir Pada Hari Selasa tanggal 13 Agustus 2016.

Pendaftaran Santri Baru