Search
Close this search box.

Semangat Belajar Santri sambut Ujian

blank

(Serang/Nurul-Ilmi.com) Sudah dari jauh hari, Santri Nurul Ilmi telah mempersiapkan diri untuk menghadapi ujian lisan maupun ujian tulis. Santri yang tak ada hentinya untuk belajar, dimulai dari pagi hingga malam hari dan meninggalkan kegiatan ekstrakulikuler (7/12).

Adapun pembagian tempat bagi Santri untuk belajar dan didampingi oleh beberapa Mudabbir maupun Mudabbiroh agar belajar Santri dapat terkontrol dengan baik, maupun menjadi guru ketika Santri menanyakan suatu pelajaran yang sulit bagi Mereka.

“Yang paling Kita seneng dimomen ujian yaitu ketika lonceng berbunyi menyatan belajar selesai dan Santri diperbolehkan untuk mandi dan menunaikan shalat Ashar di Masjid. Siapa cepat siapa dapat!!! Kamipun berlarian menuju kamar dan membawa alat mandi agar tidk telat menuju Masjid” ujar Santriwati kelas 4TMI.

Pendaftaran Siswa Baru Pesantren Darunnajah