Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Persiapan Penyambutan Balai Lingkungan Hidup

PENGUMUMAN KENAIKAN KELAS 5 TMI TAHUN PELAJARAN 2015/2016
PENGUMUMAN KENAIKAN KELAS 5 TMI TAHUN PELAJARAN 2015/2016
nurul ilmi
nurul ilmi

Balai Lingkungan Hidup atau BLH tahun 2016 kali ini  akan dilaksanakan   pada 2 Juli 2016 Mendatang.untuk tahun ini Nurul Ilmi mendapatkan kesempatan untuk menjadi tuan rumah untuk acara besar tersebut.nantinya Upacara penyambutan kegiatan Lingkungan Hidup ini Insyaallah akan dihadiri oleh Bupati, Dinas Kehutanan, Pengusaha-pengusaha, dan warga sekitar. tujuan dilaksanakannya upacara BLH ini karena masih banyak masyarakat yang tidak menghiraukan lingkungan sekitar. Seperti menebang pohon, membakar hutan, tidak melakukan reboisasi, dll. Dan agar setiap individu masyarakat sadar dan tergugah hatinya untuk menanam pohon, karena pohon adalah sumber kehidupan.

Beberapa persiapan yang telah dilakukan pesantren untuk menyambut BLH ini diantaranya:

  1. Menghijaukan makanan dan daerah sekitar
  2. menyiapkan sepantas-pantasnya tempat penjamuan tamu
  3. menyiapkan penampilan-penampilan untuk memperkenalkan kegiatan santri yang ada di pondok.

semoga acara BLH tahun ini berjalan dengan lancar sesuai harapan bersama.

Pendaftaran Santri Baru