Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Manfaat Pendakian Gunung

pendakian
pendakian
pendakian
pendakian

Orang bilang, mendaki gunung itu hanya kegiatan orang yang kurang kerjaan saja, padahal dibalik itu banyak hal yang kasat mata yang kita dapatkan. Mendaki gunung iut memiliki banyak manfaat diantaranya ialah :

  1. Fisik kita menjadi lebih kuat dari sebelumnya dengan mendaki gunung, fisik dan stamina tubuh kita menjadi lebih kuat lagi, walaupun memang awalnya badan kita terasa sakit dan pegal namun dibalik itu semua, tubuh kita terlatih untuk menjadi lebih kuat lagi.
  2. Kita dapat membunuh keegoisan yang ada dalam diri. Demi mengenggam teman seperjuangan yang mulai terkapar, saat melihat teman yang hampir terjatuh rasa kepedulian kita diuji dalam posisi diri kita sediri pun lelah, mau berkorban untuk membantu orang lain.
  3. Survive atau dapat bertahan dialam terbuka, saat kita masih dalam pendakian kita dapat belajar bagaimana cara bertahan hidup dialam yang benar-benar terbuka dan liar.
  4. Terasa lebih dekat dengan Allah, saat mendaki tentulah kita lihat banyak keindahan alam yang membuat hati dan dada berdecak kagum, dan membuat kita ingat, bahwasanya dibalik keindahan alam ada yang melukis sedemikian rupa yang mampu menghipnotis setiap mata yang memandang ialah Allah sang maha khalik.

Mendaki bukanlah sekedar olahraga yang menhabiskan banyak uang dan tenaga, namun mendaki gunung adalah sebuah perasaan hati yang menguji kepedulian, keegoisan dan kesyukuran, karena dalam film 5 cm dikatakan : “saat perdamaian yang kita butuhkan hanyalah kaki yang akan berjalan lebih jauh dari biasanya mata yang akan menatap lebih lama dari biasanya, leher yang akan lebih sering melihat keatas, lapisan tekad yang seribu kali lebih kuat dari baja, kaki yang lebih keras dari biasanya, serta mulut yang selalu berdoa” itulah arti pendaki sesungguhnya.

Pendaftaran Santri Baru