Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Istirahat

Makna istirahat di pesantren bukan berarti kosongnya suatu pekerjaan atau hanya dihabiskan dengan berleha-leha.⁣

Melainkan istirahat adalah bergantinya pekerjaan ke pekerjaan yang lain dari duduk ke berdiri, dari belajar ke menghafal dari selesai shalat langsung di lanjut mengaji, hingga tidak terasa menjalankan aktifitas ⁣

Dalam istilah arab ⁣
الراحة في تبادل الأعمال ⁣
Artinya: Istirahat adalah bergantinya suatu pekerjaan ke pekerjaan lain.⁣

Begitulah hendaknya kita memaknai istirahat sehingga, tidak ada kata sia sia juga membuang-buang waktu dalam menjalankan aktifitas sehari hari.⁣


#darunnajahgraphy ⁣
#darunnajah

Pendaftaran Santri Baru